POPULASI DAN SAMPEL
POPULASI
- wilayah generalisasi yang terdiri atas objek/subjek yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya
- kumpulan objek penelitian, bisa berupa kumpulan orang (individu, kelompok, komunitas, masyarakat, dll); benda (jumlah gedung/bangunan, tempat, dll).
- Sekumpulan orang atau objek yang memiliki kesamaan dalam satu atau beberapa hal dan yang membentuk masalah pokok dalam suatu riset khusus. Populasi yang akan diteliti harus didefinisikan dengan jelas sebelum penelitian dilakukan.
SAMPEL
•
Sampel:
bagian dari populasi yang dapat mewakili seluruh populasi
•
Sampel:
sebagian unsur populasi yang dijadikan objek penelitian.
•
Sampel: miniatur populasi
•
Sampel
yang memiliki ciri karakteristik yang sama atau relatif sama dengan ciri
karakteristik populasinya disebut sampel representatif.
SUBJEK, OBJEK DAN RESPONDEN PENELITIAN
•
Subjek
penelitian: anggota populasi yang terdiri orang-orang.
•
Objek
penelitian: anggota populasi yang terdiri dari benda-benda.
•
Responden:
seseorang yang mengetahui dan bertanggung jawab terhadap objek penelitian
¨ Populasi atau universe adalah sekelompok orang, kejadian, atau benda, yang
dijadikan obyek penelitian. Jika yang ingin diteliti adalah sikap konsumen
terhadap satu produk tertentu, maka populasinya adalah seluruh konsumen produk
tersebut.
¨ Elemen/unsur adalah setiap satuan populasi. Kalau dalam populasi terdapat
30 laporan keuangan, maka setiap laporan keuangan tersebut adalah unsur atau
elemen penelitian.
UKURAN SAMPEL
•
Banyak cara menentukan ukuran sampel dari suatu
populasi.
•
Beberapa
ahli mengemukakan berbagai cara yang berbeda.
•
Ukuran
sampel harus mewakili populasi.
•
Ukuran
sampel mempengaruhi tingkat kesalahan yang terjadi.
•
Semakin
banyak ukuran sampel maka semakin kecil tingkat kesalahan generalisasi yang
terjadi dan sebaliknya
TEKNIK SAMPLING
• Proses pemilihan jenis sampel dengan memperhitungkan besarnya
sampel yang akan dijadikan sebagai subjek/objek penelitian.
• Pemilihan sampel harus bersifat representatif, artinya sampel yang
dipilih mewakili populasi baik dari karakteristik maupun jumlahnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar